Selamat datang di Pengadilan Negeri Bontang Kelas II. website ini dilengkapi akses difabel. silahkan anda blok tulisan dan klik kanan untuk mendengarkan   Click to listen highlighted text! Selamat datang di Pengadilan Negeri Bontang Kelas II. website ini dilengkapi akses difabel. silahkan anda blok tulisan dan klik kanan untuk mendengarkan Powered By GSpeech

Berita Terkini

Previous Next

Peringatan Hari Ulang Tahun Ke-22 Kota Bontang

Pada hari Selasa, tanggal 12 Oktober 2021, bertempat di Halaman Kantor Walikota Bontang, Ketua Pengadilan Negeri Bontang Kelas II, Bpk. Sofian Parerungan, S.H., M.H. bersama dengan seluruh jajaran Forkopimda Kota Bontang mengikuti Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun ke-22 Kota Bontang.

Previous Next

Rekap Statistik perdamaian dalam perkara perdata dan kesepakatan diversi di Pengadilan Negeri Bontang pada bulan Juli 2022 sampai dengan Oktober 2022

Rekap Statistik perdamaian dalam perkara perdata dan kesepakatan diversi di Pengadilan Negeri Bontang pada bulan Juli 2022 sampai dengan Oktober 2022 terdapat 3 nomor perkara;

  1. 7/Pid.Sus-Anak/2022/PN Bon,
  2. 22/Pdt.G/2022/PN Bon dan
  3. 27/Pdt.G/2022/PN Bon

Alternatif penyelesaian sengketa hukum di Pengadilan Negeri Bontang Kelas II, dilaksanakan berdasarkan UU SPPA bagi sidang pidana anak, dan Perma No. 1 tahun 2016 bagi perkara perdata. Harapannya mekanisme penyelesaian sengketa melalui upaya damai dapat ditempuh masyarakat kota Bontang agar mengembalikan kondisi seperti keadaan semula (tanpa konflik) dan fokus pada peningkatan taraf hidup dan kesejahteraan masyarakat;

Pengadilan Negeri Bontang Kelas II, BISA...!

#PNBontang
#PTKaltim
#DirjenBadilum
#MahkamahAgungRI
#RekapStatistikPerdamaian

Previous Next

Hari Ulang Tahun Ke-23 Kota Bontang

Dengan Semangat Hari Jadi Kota Bontang, Kita Wujudkan Kota Bontang semakin maju dan mampu membangkitkan semangat di segala aspek kehidupan masyarakat Kota Bontang untuk senantiasa berjuang di tengah pandemi COVID 19 dengan tetap menerapkan protokol kesehatan. Dalam hal ini, Pengadilan Negeri Bontang Kelas II turut serta berkomitmen dalam bidang penegakan hukum dan memberikan kepastian hukum bagi masyarakat Kota Bontang.

Dirgahayu ke-23 Kota Bontang, Pariwisata Maju, UMKM Bangkit. Pengadilan Negeri Bontang Kelas II, BISA...!

#MahkamahAgungRI
#DitjenBadilum
#PTKaltim
#PNBontang
#HUTKotaBontang
#12Oktober1999-12Oktober2022

Click to listen highlighted text! Powered By GSpeech